Banyak kejadian yang tidak diinginkan kepada anda, banyak resiko meninggal karena kejadian resiko kecelakaan. namun hal seperti itu wajar dalam satu sisi, resiko bisa terjadi kapan saja dan dimana saja. perlu anda ketahui? setiap 2 detik di seluruh dunia orang terkena penyakit jantung kemudia meninggal dunia. akibatnya ditentukan oleh gaya hidup dan makanan yang kurang sehat.
Tips menjaga kesehatan :
- Cukup Istirahat. Istirahat yang cukup setiap harinya, merupakan salah satu faktor untuk menjaga daya tahan tubuh anda.
- Berpikir Positif. Di dalam tubuh yang sehat terdapat pikiran yang tenang dan sehat juga. Maka usahakan selalu berpikiran positif terhadap segala masalah yang menerpa kita.
- Rutin Berolahraga. Setiap pagi, usahakan selalu melakukan olahraga secara teratur. Ini bertujuan untuk menjaga kondisi tubuh agar selalu bugar dan sehat.
- Kebersihan Makanan. Selalu memastikan bahwa makanan yang anda makan sudah higienis atau sudah di cuci dengan bersih atau dimasak dengan matang yang sempurna.
- Kontrol Makanan. Makanlah dengan porsi yang wajar jangan berlebihan. Di khawatirkan badan anda akan mengalami kegemukan dan riskan terkena penyakit yang terkait dengan kegemukan atau obesitas.
- Makanan Berserat. Penuhi makanan yang berserat setiap harinya. Makanan yang berserat yaitu apel, wortel maupun kacang-kacangan. Fungsi makanan berserat ini yaitu menjaga tubuh dari serangan bakteri.
- Vitamin D. Penuhi kebutuhan vitamin D. Karena vitamin D ini berfungsi untuk menstimulus sel imun untuk menghalau virus dan bakteri. Vitamin D dapat ditemukan pada sinar matahari, telur, hati dan ikan.
Anda hidup diliputi dengan banyak makanan yang enak dan kurang sehat sehingga menjadi terkumpulnya sebuah penyakit di masa tua. hindarilah makanan seperti itu disaat anda masih muda.
Nah, jika sudah merencanakan hidup sehat berarti anda juga harus merencanakan masa depan dengan baik. apabila hidup sudah terencana dengan baik dalam kurun waktu jangka panjang, alangkah baiknya anda menyisihkan uang 10% dari pendapatan anda agar apa yang anda inginkan bisa terealisasikan sesuai rencana, sisipkanlah untuk menabung di masa depan mulai anda masih muda dan sehat.